Forum Ortax › Forums › Lain-lain › Jika E Faktur PPN Lebih Bayar angka ya lebih besar dari manual
Jika E Faktur PPN Lebih Bayar angka ya lebih besar dari manual
Permisi mau nanya
jika itungan PPN lebih bayar dari e Faktur lebih besar dari itungan manual bagaimana ya lapor nya?
contoh
itungan E Faktur 100.000 Lebih Bayar PPN sedangkan itungan manual PPN 98.000 lebih bayarlapor nya menggunakan angka yang mana? E Faktur kah angka yang benar?
jika saya lapor menggunakan anggka E Faktur apakah saya perlu mengajukan pembetulan?
direkonsiliasi saja dulu pajak masukan yang manual dan pajak masukan e-faktur sehingga ketemu selisihnya berapa nanti tinggal dicek mana benar mana salah.
Umumnya sih e-faktur pasti yang benar karena itu akan mengikut dari pajak masukan yang diterbitkan para rekanan perusahaan rekan Guest. Walaupun mungkin juga ada rekanan yang merubah faktur pajaknya sehingga nilainya berubah dari data manual.
terimakasih atas jawaban nya
sudah ketemu masalah nya ada suplier salah masukan angka ppn di faktur
sekarang saya bingung
kan jika saat saya lapor ppn pertama itu misal 10 juta lebih bayar untuk november
setelah saya mengajukan pembetulan saat suplier yang salah melakukan pembetulan
angka lebih bayar jadi 9,8 juta
pertanyaan saya saat mengajukan pembetulan itu kan saya memasukan angka baru 9,8 juta
untuk sisa lebih bayar tuh yang benar jadinya berapa ?
di djp tercantum 200.000 padahal di hitungan manual saya sisa 9,8 lebih bayar
itu jadinya bagaimana?
apakah saya salah input? apa benar jadi cuma sisa 200rb lebih bayar?
terimakasih atas jawaban nya
sudah ketemu masalah nya ada suplier salah masukan angka ppn di faktur
sekarang saya bingung
kan jika saat saya lapor ppn pertama itu misal 10 juta lebih bayar untuk november
setelah saya mengajukan pembetulan saat suplier yang salah melakukan pembetulan
angka lebih bayar jadi 9,8 juta
pertanyaan saya saat mengajukan pembetulan itu kan saya memasukan angka baru 9,8 juta
untuk sisa lebih bayar tuh yang benar jadinya berapa ? di djp tercantum 200.000 padahal di hitungan manual saya sisa 9,8 lebih bayar
itu jadinya bagaimana? apakah saya salah input? apa benar jadi cuma sisa 200rb lebih bayar?
Ini apa tidak disuruh suppliernya membetulkan faktur pajak jika mereka kurang pungut PPN?
Kalau memang disetujui PPN yang dipungut sebesar faktur yang diterbitkan si supplier maka saat buat SPT Pembetulan jika LBnya turun maka nilai di induk SPT PPN Huruf E. Kurang atau (Lebih) bayar pada SPT yang dibetulkan itu dikosongkan karena jika ada isinya huruf E itu seolah-olah WP harus melakukan pembayaran atas selisih SPT yang dibetulkan dengan SPT pembetulan.