Forum Ortax Forums PPh Orang Pribadi Metode penyusutan

  • Metode penyusutan

  • Smile

    Member
    16 August 2008 at 11:31 am

    Mau tanya,,
    Apakah benar metode penyusutan ada 16 metode??
    Jika benar, saya bisa dapatkan informasi nya dmn ya???
    Thx…

  • Smile

    Member
    16 August 2008 at 11:31 am
  • mardi

    Member
    16 August 2008 at 5:04 pm

    Wah, banyak banget… mbok yao di share dulu asal infonya yang 16 metode itu supaya lebih jelas

  • Onorus

    Member
    17 August 2008 at 9:14 am

    Metode penyusutan dlm perpajakan hanya mengenal 2 metode, yaitu : metode garis lurus dan metode saldo menurun (Ps. 11 UU PPh). Kalo praktek akuntansi komersial banyak mengenal metode penyusutan, tapi kalo sampe 16 sy gak tahu juga…

  • quinn allman

    Member
    17 August 2008 at 7:56 pm

    berarti selain straight line(SL = Garis Lurus) dan Double declining balance(DDB=saldo menurun) itu kaya sum of years gitu ya….
    kayanya g kepake deh soalnya pajak kan cuma mengakui DDB sama menurut SAK yang lazim…

  • evan212

    Member
    19 August 2008 at 7:53 am

    ini untuk metode penyusutan pajak ato bukan ??

  • wiguna

    Member
    19 August 2008 at 9:56 am

    gak sebanyak itu ah… bukannya di UU KUP cuman ada 2. Di Akuntansi Komersial (FIS dan PSAK) rasanya juga gak sebanyak itu deh

  • ladyfreya_29

    Member
    21 January 2009 at 1:33 pm

    metode penyusutan yang diakui oleh perpajakan hanya 2 ( sejauh ini yah, tau dech klo nanti ada perubahan)yaitu : metode garis lurus dan metode saldo menurun. selain itu perpajakan juga mengatur mengenai umur ekonomis aktiva tertentu yg terbagi dalam kelompok 1, 2,3 dan 4

  • begawan5060

    Member
    21 January 2009 at 2:21 pm
    Originaly posted by ladyfreya_29:

    metode penyusutan yang diakui oleh perpajakan hanya 2 ( sejauh ini yah, tau dech klo nanti ada perubahan)yaitu : metode garis lurus dan metode saldo menurun. selain itu perpajakan juga mengatur mengenai umur ekonomis aktiva tertentu yg terbagi dalam kelompok 1, 2,3 dan 4

    Setujuuu..

Viewing 1 - 9 of 9 replies

Original Post
0 of 0 posts June 2018
Now