Media Komunitas
Perpajakan Indonesia

Forum Ortax Forums Pajak Daerah dan Retribusi Daerah BPHTB atas rumah subsidi

  • BPHTB atas rumah subsidi

  • vavandra25

    Member
    18 May 2018 at 3:09 pm
  • vavandra25

    Member
    18 May 2018 at 3:09 pm

    Halo teman2 semua,, mohon pencerahannya
    untuk BPHTB atas rumah subsidi berapa ya tarif yang diberlakukan?
    dan saya dapat informasi dari notaris bahwa BPHTB atas rumah subsidi adalah Rp. 250.000 apakah itu benar?

  • abrahamchandra

    Member
    18 May 2018 at 3:32 pm
    Originaly posted by vavandra25:

    dan saya dapat informasi dari notaris bahwa BPHTB atas rumah subsidi adalah Rp. 250.000 apakah itu benar?

    BPHTB didapat dari harga jual / NJOP -NOPOTKP x 5%. jika anda berkedudukan dijakarta, bisa bebas BPHTB jika memang itu pembelian pertama dan nilainya dibawah 2M

  • vavandra25

    Member
    21 May 2018 at 9:21 am

    @abrahamchandra
    saya berkedudukan di bali..
    saya cari2 infonya melalui dispenda juga sama mereka belum ada merubah tarif BPHTB..

  • abrahamchandra

    Member
    21 May 2018 at 10:56 am
    Originaly posted by vavandra25:

    saya berkedudukan di bali..

    kalau bali saya gak tau.. harusnya sih tetap bayar BPHTB.

Viewing 1 - 5 of 5 posts

Original Post
0 of 0 posts June 2018
Now