Forum Ortax › Forums › e-SPT › e-faktur pajak pada pajak masukan
e-faktur pajak pada pajak masukan
halo sobat ortax, mohon informasinya tentang e-faktur pajak, jika saya ambil data pajak masukan dari prepopulated data, setelah saya upload, saya lihat administrasi faktur di pajak masukan ternyata namanya berubah jadi nama npwp saya, bukan npwp lawan transaksi. apakah nanti setelah saya start uploader, nama tersebut akan berubah jadi nama lawan transaksi atau tetap nama npwp saya ya? trima kasih
Saya bingung sama pertanyaannya rekan. ini rekan ambil data terus upload lagi ? ataugimana ?
kenapa harus di upload lagi kalau data sudah diambil rekan?
dan aklau boleh tau ini rekan sebagai pembeli atau penjual ?Silahkan di uploade aja pak, nanti juga berubah jadi lawan transaksi
harus diupload dulu , lalu ke manajemen upload, start uploader, lalu refresh, pasti akan jadi nama si lawan transaksi
trima kasih informasinya
trima kasih atas informasinya