Forum Ortax Forums PPh Orang Pribadi Pajak gaji desember dibayarkan Januari

Tagged: 

  • Pajak gaji desember dibayarkan Januari

     Daniel C updated 2 years, 1 month ago 2 Members · 2 Posts
  • Jo

    Member
    29 December 2022 at 2:47 pm

    Selamat sore, saya mau bertanya. Saya akan mendapatkan gaji untuk bulan desember di awal Januari (1-3 Januari). Apakah itu tetap masuk ke pajak bulan Desember atau masuk ke pajak Januari di tahun pajak berikutnya? Saya freelancer jadi saya yang urus sendiri pajaknya bukan perusahaan.

  • Daniel C

    Member
    30 December 2022 at 8:30 am

    Penghasilan yang diterima masuk nya di Januari dihitungnya pajak penghasilan Januari rekan #cmiiw

Viewing 1 - 2 of 2 replies

Original Post
0 of 0 posts June 2018
Now